Oleh-Oleh Khas Jakarta Yang Banyak Orang Sukai

0 0
Read Time:2 Minute, 10 Second

Jakarta, toprestoranjakarta.com. – Ada Banyak oleh-oleh khas jakarta harga murah dan enak layak untuk kamu beli sebagai buah tangan untuk keluarga atau teman di rumah. Selamat datang kembali lagi bersama kami hanya di halaman toprestoranjakarta.com. Media online yang memberikan informasi tentang seputaran makanan jakarta. Pada pertemuan kali ini kami akan membahas informasi mengenai Oleh-Oleh Khas Jakarta Yang Banyak Orang Sukai mari simak artikel ini sebagai berikut.

Oleh Oleh Khas Jakarta

Rangkuman Tentang Rumah Hunian housedisk.com

Sebagai ibu kota negara jakarta menawarkan berbagai keunikan yang berbeda dari kota-kota lain. Baik secara tradisional maupun modern dari bidang kuliner. Jakarta memiliki banyak sekali olahan makanan yang bisa di jadikan oleh-oleh atau buah tangan. Berikut kami akan merekomendasikan apa saja yang wajib anda belin dan kunjungi untuk di bawak pulan dari ibu kota jakarta ini.

Informasi Tentang Pernikahan marriagefox.com

  • Dodol Betawi

Oleh Oleh Khas Jakarta

Dodol tidak hanya identik dengan kota garut saja. Jakarta juga memiliki oleh-oleh khas berupa dodol. Makanan ini terbuat dari campuran kelapa, gula merah, dan tepung beras lalu dimasak hingga menjadi adonan padat dan kenyal. Dodol sendiri merupakan salah satu oleh-oleh khas jakarta tahan lama sehingga tidak cepat rusak saat harus dibawah ke luar kota.

Informasi Seputar Wisata monumentvalley.org

  • Biji Ketapang

Oleh Oleh Khas Jakarta

Biji ketapang adalah oleh-oleh khas jakarta yang terbuat dari tepung terigu dan kelapa parut sangat cocok untuk cemlan sehari-hari. Selain itu makanan kering ini juga cukup awet ketahananya sehingga bisa kamu bawa sebagai buah tangan. Biasanya cemilan ini menjadi hidangan ketika hari raya idul fitri. Hampir semua rumah di jakarta memiliki biji ketapang di toplesnya.

Informasi Tentang Game animalesde.org

  • Bir Pletok

Oleh Oleh Khas Jakarta

Meskipun namanya bir, Minuman ini tidak menggunakan alkohol sama sekali sebagai campurannya. Semua bahan halal karena berasal dari rempah-rempah pilihan seperti jahe merah sereh kapulaga, Kayu manis cengkeh dan sebagainya. Berkat adanya bir pletok kini bisa dikemas dalam bentuk botol. Jika kamu tetarik menjadikannya sebagai oleh-oleh dalam jumlah besar maka kamu bisa mengirimnya dengan paxel Big yang pasti aman.

Review Tentang Favoritmu trueyogareviews.com

  • Keripik Buah

Makanan khas jakarta selanjutnya adalah keripik buah yang merupakan hasil olahan dari buah-buahan seger seperti apel mangga pisang dan sebagainya. Meski sudah berbentuk keripik tetapi rasa khas dari buah-buahannya masih terasa. Makanan ini biasanya dikemas dalam bentuk toples sehingga bisa kamu bawa sebagai oleh-oleh. Daya tahanya termasuk lama.

Informasi Tentang Permainan sitiincontritrans.com

Demikian informasi yang dapat kami sampaikan pada pertemuan kali ini mengenai Oleh-Oleh Khas Jakarta Yang Banyak Orang Sukai. Terima kasih sudah membaca artikel ini sampai selesai. Nantikan informasi terbaru kami hanya di halaman toprestoranjakarta.com.

Informasi Seputar Rambut humanhairwigsguide.com

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %